Selain Geprek Bensu, 5 Kerajaan Bisnis Keluarga Ruben Onsu yang Hits Abis!

Bersama Sarwendah, bisnis Ruben Onsu sukses berkembang pesat. Kepoin yuk!

Kamis, 18 Juni 2020 | 16:00 WIB
Ruben Onsu dan Jordi Onsu (MataMata.com/Yuliani)

Ruben Onsu dan Jordi Onsu (MataMata.com/Yuliani)

Matamata.com - Belakangan ini, nama Ruben Onsu tengah ramai jadi buah bibir netizen di media sosial.

Ini terkait dengan polemik merek ayam geprek miliknya yang baru saja ditolak Mahkamah Agung.

Selain usaha ayam geprek, Ruben Onsu ternyata juga memiliki sederet bisnis yang hits di kalangan masyarakat tanah air.

Apa saja sih sumber-sumber kekayaan keluarga Ruben Onsu?

Simak yuk rangkuman MataMata.com dari berbagai sumber pada Kamis (18/6).

Enjoy!

1. Bensu Bakso

Bisnis Ruben Onsu (Instagram/bensubakso)
Bisnis Ruben Onsu (Instagram/bensubakso)

Di bidang kuliner, Ruben Onsu ternyata juragan bakso dan mie ayam. Bahkan, bisnis Ruben Onsu ini telah tersebar di luar negeri, di antaranya Hong Kong.

2. Sarwendah Juice

Bisnis Sarwendah (Instagram/sarwendahjuice)
Bisnis Sarwendah (Instagram/sarwendahjuice)

Bukan hanya sang suami, Sarwendah juga memiiki bisnis yang kekinian. Ya, ia ternyata mendirikan usaha jus, teh sampai jamu berbahan herbal.

Baca Juga: Disuruh Pilih Olga Syahputra atau Julia Perez, Ini Jawaban Ruben Onsu

3. Daster Sarwendah

Bisnis Sarwendah (Instagram/dastersarwendahasli)
Bisnis Sarwendah (Instagram/dastersarwendahasli)

Selain itu, Sarwendah juga mendirikan usaha di bidang fashion yang sangat pesat yakni Daster Sarwendah. Bahkan, para artis-artis tanah air sering di-endorse daster mantan member Cherrybelle ini.

4. Media Onsu Perkasa (MOP) Channel

Bisnis Ruben Onsu (YouTube/MOP Channel)
Bisnis Ruben Onsu  (YouTube/MOP Channel)

Ada juga usaha Ruben Onsu dan Sarwendah dibidang media yakni dengan membuat akun YouTube entertain, MOP Channel. Kini, akun tersebut telah memiliki hampir 5 juta subscribers.

5. Sarwendah Secret Shine

Bisnis Sarwendah (Instagram/sarwendahsecretshine)
Bisnis Sarwendah (Instagram/sarwendahsecretshine)

Terakhir adalah usaha nail kit instan yang baru saja dibuka oleh Sarwendah. Bisnis online ini sengaja dibuat untuk ibu-ibu yang ingin memiliki kuku cantik namun tak memiliki banyak waktu untuk perawatan.

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Cari AC yang cepat dingin, awet, dan hemat listrik? Temukan rekomendasi merk AC terbaik berikut ini untuk mendukung keny...

life | 16:57 WIB

Temukan 5 kulkas terbaik untuk rumah yang tahan lama. Bahas masalah umum, teknologi wajib, komponen penting, dan rekomen...

life | 14:05 WIB

Melalui pameran ini, pengunjung diajak menelusuri jejak bunyi, nada, dan gambar yang membentuk identitas estetika Miles ...

life | 13:32 WIB

Banyak individu mengalami hambatan dalam proses pengajuan pinjaman....

life | 20:43 WIB

Ultraverse Festival 2026 dengan Layanan XL Ultra 5G+ menghadirkan konser serentak di tiga kota dengan satu alur pertunju...

life | 11:43 WIB

Banyak tips yang dapat membantu Anda menikmati Bandung dengan anggaran terbatas....

life | 08:00 WIB

Deretan mesin cuci Panasonic ini menjadi pilihan ideal bagi keluarga yang mengutamakan kebersihan maksimal, teknologi mo...

life | 16:03 WIB

Aktor Ringgo Agus Rahman mengaku antusias mendapatkan tantangan baru memerankan sosok ayah dengan dua putri dalam film t...

life | 08:15 WIB

Happy Catchy Studio menegaskan bahwa seluruh proses pengembangan Didi Kempot AI dilakukan dengan pengawasan ketat dari k...

life | 10:16 WIB

Pameran ini menjadi momentum penting untuk menegaskan bahwa kebudayaan bukan sekadar warisan masa lalu, melainkan ruang ...

life | 10:15 WIB