Digaet Bule Kanada, 5 Potret Pesinetron Cut Memey Tinggal di Luar Negeri

Fokus mengurus keluarga, pesona Cut Memey buat fans makin terpikat.

Jum'at, 12 Juni 2020 | 09:15 WIB
Cut Memey (Instagram/@cutmemey)

Cut Memey (Instagram/@cutmemey)

Matamata.com - Lama tak muncul di layar kaca, pesinetron Cut Memey diketahui tinggal di luar negeri.

Ya, ia telah menikah untuk kedua kali dengan bule asal Kanada bernama Paul Rowland di tahun 2012.

Dari hasil pernikahannya tersebut, mereka dianugerahi seorang anak laki-laki yang tampan. Sebelumnya, Cut Memey sendiri telah menikah dan memiliki satu anak perempuan.

Begitupun dengan Paul Rowland yang telah dianugerahi seorang anak laki-laki dari pernikahan sebelumnya.  Makin penasaran kan?

Berikut rangkuman MataMata.com, 5 potret baru Cut Memey yang dilansir dari Instagram pribadinya, @cutmemey.

1. Perayaan Idul Fitri

Cut Memey (Instagram/@cutmemey)
Cut Memey (Instagram/@cutmemey)

Rayakan lebaran di luar negeri, Cut Memey dan keluarga kompak mengenakan outfit bertema batik.

2. Hobi traveling

Cut Memey (Instagram/@cutmemey)
Cut Memey (Instagram/@cutmemey)

Selama tinggal di Kanada, Cut Memey juga kerap mengeksplor destinasi wisata menarik. 

3. Fashionable

Baca Juga: Tak Cuma Ricky Cuaca, 5 Penampilan Terbaru Pesinetron GGS Bikin Pangling!

Cut Memey (Instagram/@cutmemey)
Cut Memey (Instagram/@cutmemey)

Kenakan crop top dan pakai tas mewah, dandanan Cut Memey nggak kalah kece dari anak muda.

4. Keluarga harmonis

Cut Memey (Instagram/@cutmemey)
Cut Memey (Instagram/@cutmemey)

Di pernikahan keduanya, Cut Memey dan suami terlihat selalu romantis dan jauh dari gosip miring.

5. Makin chic abis

Cut Memey (Instagram/@cutmemey)
Cut Memey (Instagram/@cutmemey)

Wow! sebagai seleb yang tinggal di luar negeri, pesona Cut Memey sukses bikin fans terbius akan kecantikannya.

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Cari AC yang cepat dingin, awet, dan hemat listrik? Temukan rekomendasi merk AC terbaik berikut ini untuk mendukung keny...

life | 16:57 WIB

Temukan 5 kulkas terbaik untuk rumah yang tahan lama. Bahas masalah umum, teknologi wajib, komponen penting, dan rekomen...

life | 14:05 WIB

Melalui pameran ini, pengunjung diajak menelusuri jejak bunyi, nada, dan gambar yang membentuk identitas estetika Miles ...

life | 13:32 WIB

Banyak individu mengalami hambatan dalam proses pengajuan pinjaman....

life | 20:43 WIB

Ultraverse Festival 2026 dengan Layanan XL Ultra 5G+ menghadirkan konser serentak di tiga kota dengan satu alur pertunju...

life | 11:43 WIB

Banyak tips yang dapat membantu Anda menikmati Bandung dengan anggaran terbatas....

life | 08:00 WIB

Deretan mesin cuci Panasonic ini menjadi pilihan ideal bagi keluarga yang mengutamakan kebersihan maksimal, teknologi mo...

life | 16:03 WIB

Aktor Ringgo Agus Rahman mengaku antusias mendapatkan tantangan baru memerankan sosok ayah dengan dua putri dalam film t...

life | 08:15 WIB

Happy Catchy Studio menegaskan bahwa seluruh proses pengembangan Didi Kempot AI dilakukan dengan pengawasan ketat dari k...

life | 10:16 WIB

Pameran ini menjadi momentum penting untuk menegaskan bahwa kebudayaan bukan sekadar warisan masa lalu, melainkan ruang ...

life | 10:15 WIB