Henky Solaiman Meninggal Dunia, 7 Artis Beri Ucapan Duka

Ucapan duka dari rekan artis buat Henky Solaiman bikin sedih nih!

Linda Rahmadanti | Irma Joanita | MataMata.com
Jum'at, 15 Mei 2020 | 20:21 WIB
Henky Solaiman [Instagram]

Henky Solaiman [Instagram]

Matamata.com - Kabar duka datang dari dunia hiburan, aktor senior Henky Solaiman meninggal dunia Jumat (15/5) pukul 16.40 WIB.

Hal ini disampaikan oleh beberapa rekan artis melalui unggahan akun Instagram pribadi masing-masing.

Beberapa rekan artis pun memberikan ucapan duka mendalam serta mengenang kebaikan beliau.

Berikut rangkumannya oleh Matamata.com di bawah ini :

1. Mieke Amalia

Ucapan duka dari rekan artis.(Instagram@miekeamalia)
Ucapan duka dari rekan artis.(Instagram@miekeamalia)

Mieke Amalia mengungkapkan betapa Henky Solaiman menjadi kesayangan artis-artis tanah air

2. Felicya Angelista

Ucapan duka dari rekan artis.. (Instagram/@felicyangelista)
Ucapan duka dari rekan artis.. (Instagram/@felicyangelista)

Satu produksi sinetron, Felicya Angelista pun mengungkapkan kesedihan atas kepergian aktor senior ini.

3. Agus Kuncoro

Ucapan duka dari rekan artis.(Instagram/@aguskuncoro)
Ucapan duka dari rekan artis.(Instagram/@aguskuncoro)

Agus Kuncoro mendoakan agar Henky Solaiman akan lebih bahagia di dunia selanjutnya.

Baca Juga: Henky Solaiman Meninggal, Arie Kriting: Terima Kasih Telah Baik Pada Saya

4. Joko Anwar

Ucapan duka dari rekan artis. (Twitter/@jokoanwar)
Ucapan duka dari rekan artis. (Twitter/@jokoanwar)

Joko Anwar menggambarkan sosok beliau sebagai aktor yang inspiratif dan jadi panutan.

5. Rosnita Putri

Ucapan duka dari rekan artis.(Instagram/@rosnitaputri)
Ucapan duka dari rekan artis.(Instagram/@rosnitaputri)

Rosnita Putri memberikan ucapan selamat jalan kepada aktor legendaris ini dan membagikan momen kebersamaan terakhirnya di lokasi syuting.

6. Faby Marcelia

Ucapan duka dari rekan artis. (Instagram@fabymarcelia)
Ucapan duka dari rekan artis. (Instagram@fabymarcelia)

Faby Marcelia mengungkapkan kenangan sifat baik Henky Solaiman, yakni selalu positif dan rendah hati.

7. Indra Birowo

Ucapan duka dari rekan artis. (Instagram/@indraxbirowo)
Ucapan duka dari rekan artis. (Instagram/@indraxbirowo)

Indra Birowo menggambarkan sosoknya yang selalu semangat luar biasa di lokasi syuting.

Baca ucapan duka seleb di atas bikin sedih ya, selamat jalan Henky Solaiman.

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Cari AC yang cepat dingin, awet, dan hemat listrik? Temukan rekomendasi merk AC terbaik berikut ini untuk mendukung keny...

life | 16:57 WIB

Temukan 5 kulkas terbaik untuk rumah yang tahan lama. Bahas masalah umum, teknologi wajib, komponen penting, dan rekomen...

life | 14:05 WIB

Melalui pameran ini, pengunjung diajak menelusuri jejak bunyi, nada, dan gambar yang membentuk identitas estetika Miles ...

life | 13:32 WIB

Banyak individu mengalami hambatan dalam proses pengajuan pinjaman....

life | 20:43 WIB

Ultraverse Festival 2026 dengan Layanan XL Ultra 5G+ menghadirkan konser serentak di tiga kota dengan satu alur pertunju...

life | 11:43 WIB

Banyak tips yang dapat membantu Anda menikmati Bandung dengan anggaran terbatas....

life | 08:00 WIB

Deretan mesin cuci Panasonic ini menjadi pilihan ideal bagi keluarga yang mengutamakan kebersihan maksimal, teknologi mo...

life | 16:03 WIB

Aktor Ringgo Agus Rahman mengaku antusias mendapatkan tantangan baru memerankan sosok ayah dengan dua putri dalam film t...

life | 08:15 WIB

Happy Catchy Studio menegaskan bahwa seluruh proses pengembangan Didi Kempot AI dilakukan dengan pengawasan ketat dari k...

life | 10:16 WIB

Pameran ini menjadi momentum penting untuk menegaskan bahwa kebudayaan bukan sekadar warisan masa lalu, melainkan ruang ...

life | 10:15 WIB