Korban Drakor The World of the Married, Lihat Gaya Ayu Dewi Jadi Ji Sun Woo

Ayu Dewi menghayati banget nih seolah-olah jadi Ji Sun Woo. Ekspresinya itu lho!

Tinwarotul Fatonah | MataMata.com
Rabu, 13 Mei 2020 | 10:30 WIB
Kim Hee Ae (Pemeran Ji Sun Woo) - Ayu Dewi. (Instagram/@jtbcdrama/@mrsayudewi)

Kim Hee Ae (Pemeran Ji Sun Woo) - Ayu Dewi. (Instagram/@jtbcdrama/@mrsayudewi)

Matamata.com - Drama korea The World of the Married benar-benar lagi digandrungi nih, termasuk artis Ayu Dewi.

Ayu Dewi bahkan sampai jadi korban drakor ini.

Terlihat dari postingan terbarunya pada Selasa (12/5/2020). Ayu Dewi mengunggah foto dirinya bergaya seperti karakter Ji Sun Woo yang diperankan Kim Hee Ae.

Istri Regi Datau ini tampil dengan gaya rambut seperti Sun Woo.

Tak tanggung-tanggung ia berekspresi seperti Sun Woo di salah satu adegan, yakni saat menemukan bukti perselingkuhan suaminya, Lee Tae Oh (Park Hae Joon).

Ayu Dewi. (Instagram/@mrsayudewi)
Ayu Dewi. (Instagram/@mrsayudewi)

"Lagi jadi Sun woo, abis nemuin bukti-bukti perselingkuhan Tae oh, karna sedih, jadinya masak makanan Korea sambil dalem hati nyanyi: sungguh teganya teganyaa teganyaa," tulis Ayu Dewi.

Di captionnya itu ia juga menyertakan beberapa hashtag soal drakor The World of the Married. Salah satunya ia jadi tim Sun Woo dan gara gara drakor.

Kim Hee Ae di The World of The Married (Instagram/@jtbcdrama)
Kim Hee Ae di The World of The Married (Instagram/@jtbcdrama)

Postingan Ayu Dewi tersebut rupanya mengundang gelak tawa netizen dan rekan-rekan artis. Misalnya Wulan Guritno dan Ririn Ekawati yang meninggalkan komentar ngakak dengan emoji.

Sementara itu beberapa netizen justru tak setuju kalau Ayu Dewi mirip Sun Woo. Ia disebut lebih mirip karakter lain.

"Maaf bu ayu malah lebih mirip min hyun seo," nilai netizen.

Baca Juga: Kena Sensor, 5 Komentar Kocak Netizen Nonton The World of The Married di TV

"Mama nya da Kyung," timpal netizen lain.

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Beauty Beyond Boundaries jadi langkah Onthemove untuk terus mendukung industri kreatif local....

life | 19:08 WIB

Mau tampil stylish tapi tetap hemat? Jangan khawatir, sekarang banyak tas wanita lokal yang berkualitas premium! Yuk, si...

life | 11:05 WIB

Tumbal Darah bukan hanya sekadar kisah tentang ritual setan....

life | 07:30 WIB

AMDUS 2 hadir dengan cerita yang lebih dalam, lebih emosional, dan menjanjikan intensitas yang dua kali lipat menyayat h...

life | 13:59 WIB

Perpaduan Brutal Horor Intens, Drama Kemanusiaan, dan Kritik Sosial dari MAGMA Entertainment....

life | 13:52 WIB

Future Project hadir sebagai wadah pengembangan dan kerja sama produksi yang mendorong karya independen menuju tahap pen...

life | 15:25 WIB

Melalui JAFF Content Market, para kreator akan berkesempatan untuk berinteraksi langsung dengan produser, investor, dan ...

life | 15:16 WIB

Mengelola pengeluaran saat bermain game mobile dapat menjadi tantangan, tetapi dengan strategi yang tepat, Anda dapat me...

life | 13:27 WIB

Film Yakin Nikah berputar pada perjalanan romansa Niken yang dihadapi pilihan antara si pacar: Arya atau si mantan: Gerr...

life | 13:04 WIB

Jika webseries-nya terasa dekat dan personal, versi filmnya akan terasa lebih megah dan sinematik....

life | 11:38 WIB