5 Pesona Penyanyi Religi Wanita, Anggun dan Memikat Hati!

Suaranya bisa membius siapapun yang mendengarnya. Ada Nissa Sabyan nih!

Minggu, 26 April 2020 | 19:00 WIB
Nissa Sabyan (YouTube/sabyan)

Nissa Sabyan (YouTube/sabyan)

Matamata.com - Berparas cantik dan bersuara merdu, para penyanyi wanita ini sukses mencuri perhatian publik.

Apalagi kalau lagu yang dilantunkan adalah lagu religi yang bikin hati makin adem.

Salah satu penyanyi religi populer di era milenial adalah Khoirunnisa atau kerap disapa Nissa Sabyan.

Namun, ternyata masih ada juga penyanyi religi wanita lain yang tak kalah memukau. Siapa saja ya?

Berikut MataMata.com rangkum, 5 pesona penyanyi religi wanita yang buat terpana.

Keep scrolling!

1. Nissa Sabyan

Nissa Sabyan (Instagram/@nissa_sabyan)
Nissa Sabyan (Instagram/@nissa_sabyan)

Sering meng-cover lagu religi, sukses melambungkan nama penyanyi Nissa Sabyan.

Bersama grup gambusnya Sabyan, Nissa kembali trending usai meng-cover lagu berjudul Aisyah Istri Rasulullah.

2. Sulis

Baca Juga: Bermain Film, Nissa Sabyan Kesulitan Jaga Ekspresi

Sulis (Instagram/@suliszehra)
Sulis (Instagram/@suliszehra)

Selanjutnya ada penyanyi religi legendaris, Sulis atau biasa dikenal Sulis Cinta Rasul.

Soal kualitas suara, Sulis memang tak perlu diragukan lagi. Bersama Haddad Alwi, Sulis tercatat sebagai penyanyi religi terbaik yang dimiliki tanah air. 

3. Veve Zulfikar

Veve Zulfikar (Instagram/@veve_zulfikar)
Veve Zulfikar (Instagram/@veve_zulfikar)

Ada juga penyanyi berwajah manis, Veve Zulfikar. Suaranya yang khas juga sukses membuat nama Veve Zulfikar familiar di kalangan luas. 

Fakta lain terungkap jika Veve ternyata putri Ustaz Zulfikar Mohammad Basyaiban.

4. Anisa Rahman

Anisa Rahman (Instagram/@anisarahman)
Anisa Rahman (Instagram/@anisarahman)

Si cantik Anisa Rahman adalah backing vokal grup Sabyan bersama Nissa.

Namun, pada bulan Mei 2018 ia memutuskan untuk keluar dan fokus untuk bersolo karier.

5. Wafiq Azizah

Wafiq Azizah (Instagram/@wafiqazizah)
Wafiq Azizah (Instagram/@wafiqazizah)

Selain jago nyanyi, Wafiq Azizah juga pintar mengaji. Ya, ia merupakan pemenang lomba MTQ cabang Qoriah tingkat ASEAN.

Belum lama ini, ia juga baru saja merilis lagu baru di channel YouTubenya. Kepoin yuk!

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Banyak individu mengalami hambatan dalam proses pengajuan pinjaman....

life | 20:43 WIB

Ultraverse Festival 2026 dengan Layanan XL Ultra 5G+ menghadirkan konser serentak di tiga kota dengan satu alur pertunju...

life | 11:43 WIB

Banyak tips yang dapat membantu Anda menikmati Bandung dengan anggaran terbatas....

life | 08:00 WIB

Deretan mesin cuci Panasonic ini menjadi pilihan ideal bagi keluarga yang mengutamakan kebersihan maksimal, teknologi mo...

life | 16:03 WIB

Aktor Ringgo Agus Rahman mengaku antusias mendapatkan tantangan baru memerankan sosok ayah dengan dua putri dalam film t...

life | 08:15 WIB

Happy Catchy Studio menegaskan bahwa seluruh proses pengembangan Didi Kempot AI dilakukan dengan pengawasan ketat dari k...

life | 10:16 WIB

Pameran ini menjadi momentum penting untuk menegaskan bahwa kebudayaan bukan sekadar warisan masa lalu, melainkan ruang ...

life | 10:15 WIB

Acara ini berfokus pada transformasi pengaruh digital menjadi bisnis yang berkelanjutan dan berjangka panjang, dengan te...

life | 14:37 WIB

Iko Uwais tidak hanya tampil sebagai pemeran utama, tetapi juga memulai debutnya sebagai sutradara....

life | 12:02 WIB

Debut Single Kumara, Dari Ketiadaan, dapat dinikmati di berbagai streaming platform mulai tanggal 19 Desember 2025....

life | 13:49 WIB