Saking Gedenya, Rumah Mewah Muzdalifah Dibilang Kayak Dufan

Begini nih komentar kocak netizen tahu rumah mewah Muzdalifah dijual.

Tinwarotul Fatonah | MataMata.com
Sabtu, 07 Maret 2020 | 17:21 WIB
Pesona Muzdalifah makin awet muda. (Instagram/@muzdalifah999)

Pesona Muzdalifah makin awet muda. (Instagram/@muzdalifah999)

Matamata.com - Melalui Instagram pribadi miliknya, Muzdalifah menawarkan rumah mewahnya dan menyertakan nomor telepon bagi siapa saja yang berniat untuk membelinya.

Berwarna keemasan, rumah mewah Muzdalifah ini memiliki luas kurang lebih 2500 meter persegi.

Saking besarnya, Muzdalifah bahkan sempat menggelar pernikahannya dengan Fadel Islami di rumah mewahnya tersebut.

Namun siapa sangka, karena begitu luas, ada salah seorang netizen yang mengatakan bahwa rumah mewah Muzdalifah mirip dengan taman hiburan Dunia Fantasi Taman Impian Jaya Ancol, alias Dufan.

"Gamau ah, rumahnya kayak Dufan," sebut salah seorang netizen.

Duh Parah! Netizen Sebut Rumah Muzdalifah yang Dijual Mirip Dufan. (Twitter/@DiajengLrst)
Duh Parah! Netizen Sebut Rumah Muzdalifah yang Dijual Mirip Dufan. (Twitter/@DiajengLrst)

Komentar netizen sebut rumah mewah Muzdalifah mirip Dufan ini mendadak viral usai diunggah kembali oleh akun Twitter @DiajengLrst, beberapa waktu lalu.

Tidak sedikit kemudian netizen lainnya yang ikut menanggapi komentar rumah mewah Muzdalifah mirip Dufan tersebut lewat kolom komentar.

Duh Parah! Netizen Sebut Rumah Muzdalifah yang Dijual Mirip Dufan. (Twitter/@DiajengLrst)
Duh Parah! Netizen Sebut Rumah Muzdalifah yang Dijual Mirip Dufan. (Twitter/@DiajengLrst)

"Rumah begini buat ngabuburit enak itu, ngepel pagi pas selesai udah maghrib lagi," ujar netizen.

"Kalai beli rumah mewah Muzdalifah, kita tiap hari makan furniture nih," timpal netizen lain.

"Apaan kayak Dufan, nggak ada wahana arung jeram," imbuh netizen lainnya menanggapi cuitan rumah mewah Muzdalifah tersebut. (Arendya Nariswari)

Baca Juga: Dinyinyiri Jual Rumah Peninggalan Suami, Muzdalifah Balas Komentar Netizen

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Temukan 5 kulkas terbaik untuk rumah yang tahan lama. Bahas masalah umum, teknologi wajib, komponen penting, dan rekomen...

life | 14:05 WIB

Melalui pameran ini, pengunjung diajak menelusuri jejak bunyi, nada, dan gambar yang membentuk identitas estetika Miles ...

life | 13:32 WIB

Banyak individu mengalami hambatan dalam proses pengajuan pinjaman....

life | 20:43 WIB

Ultraverse Festival 2026 dengan Layanan XL Ultra 5G+ menghadirkan konser serentak di tiga kota dengan satu alur pertunju...

life | 11:43 WIB

Banyak tips yang dapat membantu Anda menikmati Bandung dengan anggaran terbatas....

life | 08:00 WIB

Deretan mesin cuci Panasonic ini menjadi pilihan ideal bagi keluarga yang mengutamakan kebersihan maksimal, teknologi mo...

life | 16:03 WIB

Aktor Ringgo Agus Rahman mengaku antusias mendapatkan tantangan baru memerankan sosok ayah dengan dua putri dalam film t...

life | 08:15 WIB

Happy Catchy Studio menegaskan bahwa seluruh proses pengembangan Didi Kempot AI dilakukan dengan pengawasan ketat dari k...

life | 10:16 WIB

Pameran ini menjadi momentum penting untuk menegaskan bahwa kebudayaan bukan sekadar warisan masa lalu, melainkan ruang ...

life | 10:15 WIB

Acara ini berfokus pada transformasi pengaruh digital menjadi bisnis yang berkelanjutan dan berjangka panjang, dengan te...

life | 14:37 WIB