Pernah Dikatain Skuter, 5 Transformasi Ayu Ting Ting Sampai Jadi Diva!

Yuk kepoin! 5 perubahan Ayu Ting Ting yang bikin pangling.

Selasa, 05 November 2019 | 19:45 WIB
Ayu Ting Ting (Instagram/@ayutingting92, Koleksi Suara.com)

Ayu Ting Ting (Instagram/@ayutingting92, Koleksi Suara.com)

Matamata.com - Penyanyi Ayu Ting Ting dikenal sebagai pedangdut yang memiliki suara khas tanpa menonjolkan goyangan seksi.

Memiliki imej positif di dunia musik, maka tak aneh jika kini Ayu Ting Ting memiliki ribuan fans militan yang mengidolakannya.

Namun, tak banyak yang tahu jika perjuangan Ayu Ting Ting untuk menggapai kesuksesan tidak lah mudah. Dilansir dari sebuah wawancara, wanita yang telah menyanyi sejak kecil itu sering dikatain skuter atau selebriti kurang terkenal. Memang seperti apa sih transformasi Ayu Ting Ting?

Langsung saja yuk kita simak, 5 potret perubahan Ayu Ting Ting dari polosan hingga kini sejajar dengan diva papan atas.

1. Mirip Bilqis

Transformasi Ayu Ting Ting (YouTube/Delisia Sarisha)
Transformasi Ayu Ting Ting (YouTube/Delisia Sarisha)

Berlenggak-lenggok di atas panggung, Ayu Ting Ting kecil dan putrinya, Bilqis Khumairah Razak bak pinang dibelah dua kan?

2. Senyumnya menawan

Transformasi Ayu Ting Ting (YouTube/Delisia Sarisha)
Transformasi Ayu Ting Ting (YouTube/Delisia Sarisha)

Tampil dengan outfit off shoulder garis-garis, Ayu Ting Ting ternyata cantik natural nih.

3. Awal karir 

Transformasi Ayu Ting Ting (YouTube/Delisia Sarisha)
Transformasi Ayu Ting Ting (YouTube/Delisia Sarisha)

Di awal-awal kemunculannya di dunia hiburan, Ayu Ting Ting kerap bergaya ala Korean style lho.

Baca Juga: Kabar Akan Disomasi Enji, Ayu Ting Ting: Dulu Bilqis Nggak Diakui!

4. Alamat palsu viral

Transformasi Ayu Ting Ting (YouTube/Delisia Sarisha)
Transformasi Ayu Ting Ting (YouTube/Delisia Sarisha)

Feminin dalam balutan dress mini, Ayu Ting Ting super memikat deh!

5. Multitalent

Transformasi Ayu Ting Ting (YouTube/Delisia Sarisha)
Transformasi Ayu Ting Ting (YouTube/Delisia Sarisha)

Kini, Ayu Ting Ting tak hanya dikenal sebagai penyanyi dangdut tapi juga pembawa acara dan aktris film layar lebar yang berbakat.

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Banyak tips yang dapat membantu Anda menikmati Bandung dengan anggaran terbatas....

life | 08:00 WIB

Deretan mesin cuci Panasonic ini menjadi pilihan ideal bagi keluarga yang mengutamakan kebersihan maksimal, teknologi mo...

life | 16:03 WIB

Aktor Ringgo Agus Rahman mengaku antusias mendapatkan tantangan baru memerankan sosok ayah dengan dua putri dalam film t...

life | 08:15 WIB

Happy Catchy Studio menegaskan bahwa seluruh proses pengembangan Didi Kempot AI dilakukan dengan pengawasan ketat dari k...

life | 10:16 WIB

Pameran ini menjadi momentum penting untuk menegaskan bahwa kebudayaan bukan sekadar warisan masa lalu, melainkan ruang ...

life | 10:15 WIB

Acara ini berfokus pada transformasi pengaruh digital menjadi bisnis yang berkelanjutan dan berjangka panjang, dengan te...

life | 14:37 WIB

Iko Uwais tidak hanya tampil sebagai pemeran utama, tetapi juga memulai debutnya sebagai sutradara....

life | 12:02 WIB

Debut Single Kumara, Dari Ketiadaan, dapat dinikmati di berbagai streaming platform mulai tanggal 19 Desember 2025....

life | 13:49 WIB

Perjalanan Iko Uwais membawanya pada babak baru, menjadi sutradara dan aktor dalam film terbarunya, Timur....

life | 10:06 WIB

Film yang menjadi debut layar lebar Bunda Corla ini mendapat sambutan hangat dari penonton yang memenuhi studio....

life | 20:00 WIB