Siap Membela dan Beri Dukungan, 5 Potret Harmonis Melly Goeslaw - Anto Hoed

Anto Hoed siap berada di garda terdepan untuk membela Melly Goeslaw.

Linda Rahmadanti | MataMata.com
Minggu, 03 November 2019 | 18:00 WIB
Melly Goeslaw dan Anto Hoed (Instagram @melly_goeslaw)

Melly Goeslaw dan Anto Hoed (Instagram @melly_goeslaw)

Matamata.com - Nama Melly Goeslaw kini sedang menjadi buah bibir publik. Hal ini bermula saat Melly Goeslaw mengungkapkan kekecewaannya karena penampilannya dijadikan lelucon dalam Pesta Halloween.

Anto Hoed, selalu berada di garda terdepan saat sang istri diterpa kabar yang kurang mengenakkan.

Sebagai wujud pembelaannya, Anto Hoed menegur beberapa seleb sehingga mereka meminta maaf kepada Melly Goeslaw.

Nggak hanya dukungan saja, Anto Hoed dan Melly Goeslaw juga kerap terlihat kompak dalam berbagai momen.

Yuk, langsung saja simak 5 potret harmonis Melly Goeslaw dan Anto Hoed yang berhasil dirangkum oleh Matamata.com.

1. Diwali

Melly Goeslaw dan Anto Hoed (Instagram @melly_goeslaw)
Melly Goeslaw dan Anto Hoed (Instagram @melly_goeslaw)

Saat perayaan Diwali, Melly Goeslaw dan Anto Hoed tampil serasi dalam balutan busana serba hitam. Mereka juga sempat berpose dengan Manoj Punjabi dan Anies Baswedan.

2. Setia menemani

Melly Goeslaw dan Anto Hoed (Instagram @melly_goeslaw)
Melly Goeslaw dan Anto Hoed (Instagram @melly_goeslaw)

Anto Hoed setia menemani sang istri saat sedang bekerja. Idaman banget kan?

Baca Juga: Melly Goeslaw Marah Dijadikan Objek Bully, Arie Kriting: Itu Hak!

3. Romantis

Melly Goeslaw dan Anto Hoed (Instagram @melly_goeslaw)
Melly Goeslaw dan Anto Hoed (Instagram @melly_goeslaw)

Meski tak lagi muda, Melly Goeslaw dan Anto Hoed nampak selalu romantis.

4. Pasangan Musisi

Melly Goeslaw dan Anto Hoed (Instagram @antohhoed)
Melly Goeslaw dan Anto Hoed (Instagram @antohhoed)

Melly dan Anto sama-sama bergelut di bidang musik. Tak heran jika keduanya kadang terlibat dalam sebuah acara yang sama.

5. Mesra

Melly Goeslaw dan Anto Hoed (Instagram @antohhoed)
Melly Goeslaw dan Anto Hoed (Instagram @antohhoed)

Meski sudah lama menikah, namun Melly Goeslaw dan Anto Hoed kerap terlihat mesra di berbagai kesempatan.

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Banyak individu mengalami hambatan dalam proses pengajuan pinjaman....

life | 20:43 WIB

Ultraverse Festival 2026 dengan Layanan XL Ultra 5G+ menghadirkan konser serentak di tiga kota dengan satu alur pertunju...

life | 11:43 WIB

Banyak tips yang dapat membantu Anda menikmati Bandung dengan anggaran terbatas....

life | 08:00 WIB

Deretan mesin cuci Panasonic ini menjadi pilihan ideal bagi keluarga yang mengutamakan kebersihan maksimal, teknologi mo...

life | 16:03 WIB

Aktor Ringgo Agus Rahman mengaku antusias mendapatkan tantangan baru memerankan sosok ayah dengan dua putri dalam film t...

life | 08:15 WIB

Happy Catchy Studio menegaskan bahwa seluruh proses pengembangan Didi Kempot AI dilakukan dengan pengawasan ketat dari k...

life | 10:16 WIB

Pameran ini menjadi momentum penting untuk menegaskan bahwa kebudayaan bukan sekadar warisan masa lalu, melainkan ruang ...

life | 10:15 WIB

Acara ini berfokus pada transformasi pengaruh digital menjadi bisnis yang berkelanjutan dan berjangka panjang, dengan te...

life | 14:37 WIB

Iko Uwais tidak hanya tampil sebagai pemeran utama, tetapi juga memulai debutnya sebagai sutradara....

life | 12:02 WIB

Debut Single Kumara, Dari Ketiadaan, dapat dinikmati di berbagai streaming platform mulai tanggal 19 Desember 2025....

life | 13:49 WIB