Pernikahan Kedua Diserbu Politikus, Tsamara Amany: Pelaminan Nggak Cukup!

Tsamara Amany menikah untuk kedua kalinya dengan Ismail Fajrie Alatas.

Madinah | MataMata.com
Minggu, 20 Oktober 2019 | 15:45 WIB
Tsamara Amany dan suaminya (Instagram/@tsamaradki)

Tsamara Amany dan suaminya (Instagram/@tsamaradki)

Matamata.com - Tsamara Amany Alatas menikah untuk kali kedua dengan Ismail Fajrie Alatas pada Sabtu (19/10/2019) di salah satu Hotel di Jakarta Selatan.

Momen kebahagiaan Tsamara Amany dibagikan politikus muda Partai Solidaritas Indonesia (PSI) ini dibagikan di akun Twitter-nya.

Tsamara Amany dan Ismail Fajrie bersama politikus PSI. [Twitter]
Tsamara Amany dan Ismail Fajrie bersama politikus PSI. [Twitter]

Di foto tersebut, Tsamara Amany dan suaminya unggah foto mereka bersama puluhan rekan sesama politisi dari PSI di atas pelaminan.

Panggung pelaminan Tsamara Amany terlihta sesak. Saking banyaknya pemotretan harus diambil dengan kamera wide yang diambil dari jarak yang lumayan jauh.

"Pelaminan nggak cukup. thak you bro and sis," tulis Tsamara Amany di caption foto.

Diketahui prosesi pernikahan Tsamara Amany menggunakan adat Betawi.Dia tampil menawan berkat sentuhan tangan para make up artist, stylish, hingga desainer profesional tanah air.

Berbalut kebaya putih Betawi, Tsamara Amany begitu anggun memakai bridal accessories berupa headpiece rancangan Rinaldy Yunardi.

Dihiasi kembang melati, headpice berwarna silver itu diadaptasi dari hiasan kepala pengantin Betawi yang merupakan perpaduan budaya Cina dan Arab. Dimana terdapat mahkota siangko kecil dan sisir galu. Sedangkan hiasan dahi yang disebut siangko kecil, pada dasarnya terinpirasi dari cadar khas Arab.

Tsamara Amany (Instagram/@isyanagoesoka)
Tsamara Amany (Instagram/@isyanagoesoka)

Urusan make up, Tsamara Amany mempercayakannya kepada Anphasuha. Di tangan MUA yang satu ini, riasan khas Batawi dengan penekanan pada warna pink di lipstik dan blush on yang menonjol.Sementara itu wedding dress, Tsamara Amany memakai kebaya Betawi modern, Myrna Myura.

Baca Juga: Seserahannya Risalah BPUPKI, 5 Momen Pernikahan Kedua Tsamara Amany

Di sini, sang desainer secara total mengeksplorasi kebaya dari adat budaya nusantara. Teratai manik di dada dibuat senada dengan kebaya. Begitu juga dengan rok yang disulam dan dipayet dengan motif kain betawi agar menampilkan warna yang senada. Dan, semua dibuat handmade oleh tim MM.

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Banyak individu mengalami hambatan dalam proses pengajuan pinjaman....

life | 20:43 WIB

Ultraverse Festival 2026 dengan Layanan XL Ultra 5G+ menghadirkan konser serentak di tiga kota dengan satu alur pertunju...

life | 11:43 WIB

Banyak tips yang dapat membantu Anda menikmati Bandung dengan anggaran terbatas....

life | 08:00 WIB

Deretan mesin cuci Panasonic ini menjadi pilihan ideal bagi keluarga yang mengutamakan kebersihan maksimal, teknologi mo...

life | 16:03 WIB

Aktor Ringgo Agus Rahman mengaku antusias mendapatkan tantangan baru memerankan sosok ayah dengan dua putri dalam film t...

life | 08:15 WIB

Happy Catchy Studio menegaskan bahwa seluruh proses pengembangan Didi Kempot AI dilakukan dengan pengawasan ketat dari k...

life | 10:16 WIB

Pameran ini menjadi momentum penting untuk menegaskan bahwa kebudayaan bukan sekadar warisan masa lalu, melainkan ruang ...

life | 10:15 WIB

Acara ini berfokus pada transformasi pengaruh digital menjadi bisnis yang berkelanjutan dan berjangka panjang, dengan te...

life | 14:37 WIB

Iko Uwais tidak hanya tampil sebagai pemeran utama, tetapi juga memulai debutnya sebagai sutradara....

life | 12:02 WIB

Debut Single Kumara, Dari Ketiadaan, dapat dinikmati di berbagai streaming platform mulai tanggal 19 Desember 2025....

life | 13:49 WIB