Kencan Pertama dengan Richard Kyle, Jessica Iskandar: Masih Jauh-jauhan

Duh, so sweetnya Jessica Iskandar dan Richard Kyle.

Yoeni Syafitri Sekar Ayoe | MataMata.com
Jum'at, 19 April 2019 | 09:00 WIB
Richard Kyle dan Jessica Iskandar. (Suara.com/Sumarni)

Richard Kyle dan Jessica Iskandar. (Suara.com/Sumarni)

Matamata.com - Hubungan Jessica Iskandar dan Richard Kyle memang tak pernah lepas dari sorotan. Tak terasa, jalinan asmara keduanya sudah menginjak satu tahun.

Saking dekatnya hubungan mereka, Richard Kyle bahkan sudah bisa mengambil hati anak semata wayang Jessica Iskandar, El Barack Alexander. Tak jarang di beberapa kesempatan, El Barack menganggap Richard bak ayah kandungnya sendiri.

Jessica Iskandar memang sering membagi kebersamaannya dengan Richard Kyle di Instagram pribadinya. Termasuk kemarin (18/4/2019), sahabat Nia Ramadhani itu memposting momen kencan pertamanya dengan Richard Kyle.

''Remember this our first date as a friend. 27 April 2018. Duduknya masih jauh-jauhan hahahaha #jedaricho,'' tulis Jessica Iskandar.

Jessica Iskandar dan Richard Kyle (Instagram/@inijedar)
Jessica Iskandar dan Richard Kyle (Instagram/@inijedar)

 

Di situ Jedar mengaku kalau foto tersebut diambil saat keduanya masih dalam status teman pada 27 April 2018. Keduanya makan bersama di sebuah restoran sambil memegang buah semangka. Raut malu-malu masih terekam di wajah mereka dan duduknya pun masih jauh-jauhan.

Momen kencan pertama Jessica Iskandar dan Richard Kyle langsung banjir komentar. Para penggemar dan seleb menghujani postingan ini dengan komentar manis.

@young_lex18: ''WADAW.''

@jenniferbachdim: ''Awww cutieees.''

Baca Juga: Peduli Mantan Camer, Kartika Putri Komentar di Postingan Jessica Iskandar

@fbw27: ''Sweet memories yah mom. Stay in love you two.''

@rismashafitri: ''Cute coupleee.''

@pocong_seksi: ''Co cwiiit.''

Richard Kyle dan Jessica Iskandar. (Suara.com/Sumarni)
Richard Kyle dan Jessica Iskandar. (Suara.com/Sumarni)

 

Manis banget ya mereka?

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Cari AC yang cepat dingin, awet, dan hemat listrik? Temukan rekomendasi merk AC terbaik berikut ini untuk mendukung keny...

life | 16:57 WIB

Temukan 5 kulkas terbaik untuk rumah yang tahan lama. Bahas masalah umum, teknologi wajib, komponen penting, dan rekomen...

life | 14:05 WIB

Melalui pameran ini, pengunjung diajak menelusuri jejak bunyi, nada, dan gambar yang membentuk identitas estetika Miles ...

life | 13:32 WIB

Banyak individu mengalami hambatan dalam proses pengajuan pinjaman....

life | 20:43 WIB

Ultraverse Festival 2026 dengan Layanan XL Ultra 5G+ menghadirkan konser serentak di tiga kota dengan satu alur pertunju...

life | 11:43 WIB

Banyak tips yang dapat membantu Anda menikmati Bandung dengan anggaran terbatas....

life | 08:00 WIB

Deretan mesin cuci Panasonic ini menjadi pilihan ideal bagi keluarga yang mengutamakan kebersihan maksimal, teknologi mo...

life | 16:03 WIB

Aktor Ringgo Agus Rahman mengaku antusias mendapatkan tantangan baru memerankan sosok ayah dengan dua putri dalam film t...

life | 08:15 WIB

Happy Catchy Studio menegaskan bahwa seluruh proses pengembangan Didi Kempot AI dilakukan dengan pengawasan ketat dari k...

life | 10:16 WIB

Pameran ini menjadi momentum penting untuk menegaskan bahwa kebudayaan bukan sekadar warisan masa lalu, melainkan ruang ...

life | 10:15 WIB