7 Pesona Cantik Jennifer Coppen, Kekasih Naufal Samudra

Naufal Samudra punya kekasih bernama Jennifer Coppen yang juga sama-sama artis pendatang baru dan blesteran.

Tinwarotul Fatonah | Uni Irmagani | MataMata.com
Senin, 18 Juni 2018 | 19:46 WIB
Jennifer Coppen

Jennifer Coppen

Matamata.com - Selain Jefri Nichol dan Amanda Rawles yang menjadi pemeran utama, ada satu aktor lagi yang nggak kalah mencuri perhatian.

Aktor pendatang baru berwajah blesteran, Naufal Samudra, bermain sebagai Bram di film Jailangkung 2.

Film Jailangkung 2 merupakan debut film pertama Naufal Samudra yang sebelumnya terjun di bidang tarik suara.

Naufal Samudra sudah memiliki satu album dan lima single lagu, ia juga sempat bermain dalam dua judul sinetron, yakni Popcorn (2016) dan Mermaid In Love (2016).

Naufa menjadi pria kedua yang diidolakan setelah Jefri Nichol di film Jailangkung 2 ini.

Sama-sama berwajah bule, terkadang Naufal kerap di bilang mirip Jefri Nichol.

Naufal Samudra dan Jefri Nichol saat beradu akting di film Jailangkung 2

Instagram @itsnaufalsamudra

Menurut Matamata.com, wajah mereka nggak mirip juga. Namun satu hal kesamaan dari mereka, sama-sama sudah punya pacar.

Ya, Naufal Samudra punya kekasih bernama Jennifer Coppen yang juga sama-sama artis pendatang baru dan blesteran.

Baca Juga: 7 Potret Terbaru Tegar 'Pengamen Cilik' yang Dulu Viral

Yuk, kenalan dengan Jennifer Coppen pacar Naufal Samudra.

1. Jennifer Coppen masih sangat muda, berusia 16 tahun. Selisih tiga tahun dengan Naufal yang saat ini berusia 19 tahun.

Jennifer Coppen

Instagram @jennifercoppenreal20

2. Jennifer ini adalah putri dari penyanyi bule asal Belanda, Ricardo Benito Eduwardo Coppen atau yang lebih dikenal dengan nama Richardo Benito.

Jennifer Coppen

Instagram @jennifercoppenreal20

3. Pada Tahun 2016, Jennifer bermain dalam dua judul film, yakni Romeo & Juminten dan Nacita. Kemudian tahun 2017 juga dua judul sinetron, Best Friend Forever dan Kecil-Kecil Mikir Jadi Manten.

 Jennifer Coppen

Instagram @jennifercoppenreal20

4. Pada pertengahan Januari lalu, Jennifer Coppen sempat terlibat kasus penganiayaan.

Jennifer Coppen

Instagram @jennifercoppenreal20

5. Saat itu tersebar video dirinya tengah menjambak seorang wanita yang diduga masih temannya sendiri.

Jennifer Coppen

Instagram @jennifercoppenreal20

6. Jennifer memberi klarifikasi melalui Instagram, bahwa wanita yang ia tampar telah menjadi orang ketiga di dalam hubungan sahabatnya.

 Jennifer Coppen

Instagram @jennifercoppenreal20

7. Meski begitu, ia sudah meminta maaf atas tindakan kasarnya kepada wanita itu maupun penggemar.

Jennifer Coppen

Instagram @jennifercoppenreal20

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Tumbal Darah bukan hanya sekadar kisah tentang ritual setan....

life | 07:30 WIB

AMDUS 2 hadir dengan cerita yang lebih dalam, lebih emosional, dan menjanjikan intensitas yang dua kali lipat menyayat h...

life | 13:59 WIB

Perpaduan Brutal Horor Intens, Drama Kemanusiaan, dan Kritik Sosial dari MAGMA Entertainment....

life | 13:52 WIB

Future Project hadir sebagai wadah pengembangan dan kerja sama produksi yang mendorong karya independen menuju tahap pen...

life | 15:25 WIB

Melalui JAFF Content Market, para kreator akan berkesempatan untuk berinteraksi langsung dengan produser, investor, dan ...

life | 15:16 WIB

Mengelola pengeluaran saat bermain game mobile dapat menjadi tantangan, tetapi dengan strategi yang tepat, Anda dapat me...

life | 13:27 WIB

Film Yakin Nikah berputar pada perjalanan romansa Niken yang dihadapi pilihan antara si pacar: Arya atau si mantan: Gerr...

life | 13:04 WIB

Jika webseries-nya terasa dekat dan personal, versi filmnya akan terasa lebih megah dan sinematik....

life | 11:38 WIB

Film kolaborasi PFN, Rekam Films, dan LGW Singapura ini ajak penonton menyusuri 1.859 km perjalanan menuju pelaminan...

life | 19:32 WIB

Kangen film romantis yang ringan, visualnya manis, dan chemistry-nya bikin hati hangat? Yakin Nikah adalah jawabannya!...

life | 13:37 WIB