5 Artis Tomboy yang Mendadak Anggun saat Berkebaya ala Kartini

Sama halnya dengan artis-artis yang biasanya berpenampilan tomboy. Ketika memakai kebaya, mereka mendadak berubah menjadi wanita yang anggun.

Jum'at, 20 April 2018 | 09:25 WIB
Yuki Kato,Nirina Zubir,Poppy Sovia

Yuki Kato,Nirina Zubir,Poppy Sovia

Matamata.com - Sebentar lagi masyarakat Indonesia menyambut Hari Kartini yang diperingati setiap tanggal 21 April.

Untuk memperingati Hari Kartini, biasanya pihak sekolah maupun instansi tertentu menganjurkan murid maupun karyawannya untuk memakai kebaya atau pakaian ada Indonesia.

Begitu pula dengan para artis Tanah Air, merayakannya dengan melakukan photo session mengenakan kebaya.

Seperti yang dilakukan Nia Ramadhani dan para sahabatnya yang tergabung dalam Girls Squad.

Mereka tampak anggun dan kompak mengenakan kebaya warna senada.


Instagram @ramadhaniabakrie

Zaman sekarang, kebaya tidak hanya dipakai ketika ada momen khusus seperti Hari Kartini. Namun juga dipakai untuk menghadiri pernikahan bahkan dalam kehidupan sehari-hari.

Tak perlu diberi aksen yang berlebihan, kebaya sederhana sudah sangat cocok dipakai.

Bagai jubah ajaib, kebaya memiliki keistimewaan yang bisa merubah si pemakai menjadi lebih anggun.

Sama halnya dengan artis-artis yang biasanya berpenampilan tomboy. Ketika memakai kebaya, mereka mendadak berubah menjadi wanita yang anggun.

Enggak percaya?

Berikut MataMata.com berikan daftar artis yang biasanya tomboy, ketika memakan kebaya berubah jadi anggun.

1. Ayu Shita


Instagram @ayushita

2. Yuki Kato


Instagram @yukikt

3. Nirina Zubir


Instagram @nirinazubir_

4. Poppy Sovia


Instagram @popsovia

Matamata.com/Uni Irmagani 

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Cari AC yang cepat dingin, awet, dan hemat listrik? Temukan rekomendasi merk AC terbaik berikut ini untuk mendukung keny...

life | 16:57 WIB

Temukan 5 kulkas terbaik untuk rumah yang tahan lama. Bahas masalah umum, teknologi wajib, komponen penting, dan rekomen...

life | 14:05 WIB

Melalui pameran ini, pengunjung diajak menelusuri jejak bunyi, nada, dan gambar yang membentuk identitas estetika Miles ...

life | 13:32 WIB

Banyak individu mengalami hambatan dalam proses pengajuan pinjaman....

life | 20:43 WIB

Ultraverse Festival 2026 dengan Layanan XL Ultra 5G+ menghadirkan konser serentak di tiga kota dengan satu alur pertunju...

life | 11:43 WIB

Banyak tips yang dapat membantu Anda menikmati Bandung dengan anggaran terbatas....

life | 08:00 WIB

Deretan mesin cuci Panasonic ini menjadi pilihan ideal bagi keluarga yang mengutamakan kebersihan maksimal, teknologi mo...

life | 16:03 WIB

Aktor Ringgo Agus Rahman mengaku antusias mendapatkan tantangan baru memerankan sosok ayah dengan dua putri dalam film t...

life | 08:15 WIB

Happy Catchy Studio menegaskan bahwa seluruh proses pengembangan Didi Kempot AI dilakukan dengan pengawasan ketat dari k...

life | 10:16 WIB

Pameran ini menjadi momentum penting untuk menegaskan bahwa kebudayaan bukan sekadar warisan masa lalu, melainkan ruang ...

life | 10:15 WIB