Harga Asli Souvenir Nikahan Denny Caknan Terungkap, Bukan Rp19 Ribuan

Berapa harga asli souvenir nikahan Denny Caknan dan Bella Bonita?

Nur Khotimah
Jum'at, 01 September 2023 | 20:30 WIB

Potret Ngunduh Mantu Denny Caknan dan Bella Bonita (instagram/@faralljibrill_official)

Matamata.com - Harga souvenir nikahan Denny Caknan dan Bella Bonita kembali menjadi perbincangan. Sempat digosipkan cuma Rp19 ribuan, ternyata harga asli souvenir Denny Caknan lebih mahal dari itu.

Diungkap oleh akun Instagram anaria_souvenir pada Sabtu (19/8/2023), souvenir VIP yang dipilih oleh Denny Caknan memang tidak kaleng-kaleng. Termasuk untuk biaya yang mereka keluarkan.

"Denny Caknan secara khusus memilih Varenna Set untuk souvenir VIP-nya," tertulis sebagai keterangan di dalam videonya.

Varenna Set sendiri memiliki tampilan yang tak hanya elegan namun juga memancarkan kemewahan. Untuk mengimbangi kemewahan yang ada dalam souvenir tersebut, Denny Caknan memiliki caranya tersendiri.

Pasalnya, mantan dari Happy Asmara ini meminta secara khusus untuk menambahkan gambar rumah Joglo di kartu ucapan. Kartu ucapan bernuansa biru itu kemudian diletakkan di dalam box untuk souvenir pernikahannya.

Ditelusuri melalui website resmi dari Anaria Souvenir, harga dari souvenir yang dipilih oleh Denn Caknan itu lebih dari Rp19 ribu. Untuk tipe Varenna Set, harganya diduga mencapai Rp249 ribu untuk satu box.

Untuk ulasan lengkapnya, simak dalam video di atas.

Baca Juga: Aldila Jelita Diisukan Hamil, Ibunda Ngamuk: Anak Siapa Itu?

Berita Rekomendasi
Berita Terkait TERKINI
Erina Gudono mengunjungi Candi Prambanan bersama sang suami, Kaesang Pangarep....
hotvideo | 15:00 WIB
Netizen mengungkit momen Wulan Guritno menilai wajah Ayu Ting Ting....
hotvideo | 13:00 WIB
"Gue nggak punya cicilan sama sekali di hidup gue, nol," tutur Surya Insomina....
hotvideo | 21:30 WIB
Ternyata, Inara Rusli memang sengaja mengunggah foto tersebut. Perempuan 30 tahun itu ingin tahu seperti apa komentar ne...
hotvideo | 17:00 WIB
Penampilan mantan pengasuh Ashanty bikin netizen salah fokus....
hotvideo | 16:30 WIB
Densu mengatakan kalau istrinya sangat mengkhawatirkan dirinya....
hotvideo | 14:44 WIB
Denny Darko menegaskan bahwa Denny Caknan sebenarnya memiliki perhitungannya sendiri....
hotvideo | 13:49 WIB
Ketika membongkar fakta ini, Boy William menyinggung soal makna hubungan yang sebenarnya....
hotvideo | 16:00 WIB
"Kita bukan hanya begini karena berita, tapi kita juga...," kata Boy William menceritakan soal Ayu Ting Ting....
hotvideo | 14:00 WIB
"Tapi kalau dari zaman dulu jelek. Nanas jujur emang dulu jelek," kata Billy Syahputra....
hotvideo | 15:00 WIB
Tampilkan lebih banyak