Reaksi Maia Estianty Tahu Dul Jaelani Bela Mulan Jameela

Sikap Maia Estianty benar-benar di luar dugaan.

Tinwarotul Fatonah | MataMata.com
Rabu, 26 September 2018 | 17:08 WIB
Maia Estianty (Sumarni/Suara.com)

Maia Estianty (Sumarni/Suara.com)

Matamata.com - Anak Ahmad Dhani dan Maia Estianty, Dul Jaelani, sempat membela Mulan Jameela dalam sebuah wawancara, beberapa waktu lalu. Ia tampaknya ingin menjaga ibu tirinya tersebut dari serangan kritik pedas netizen.

Namun sayang, niat baik Dul Jaelani itu justru dipandang sebelah mata oleh sebagian orang. Seperti yang terlihat dalam kolom komentar salah satu foto di Instagram pribadi Maia Estianty, baru-baru ini.

Abdul Qodir Jaelani (Dul) mendatangi Suara.com untuk mempromosikan single "Taklukkan Dunia",Jakarta
Abdul Qodir Jaelani (Dul) mendatangi Suara.com untuk mempromosikan single "Taklukkan Dunia",Jakarta

Seorang netizen bertanya, ''Ucapan dik @duljaelani sakit, ngejatuhin perasaan ibu yang melahirkannya, dia tahu kenapa ayah ninggalin bunda dan memilih tante Mulan.''

''Pernah kan bunda jelaskan sama anak2 apa sebab nya Al, El, Dul saat masih kecil terpisah dari bunda, blas ya bun, biar kami fans ga suuzin sama Dul lagi,'' sambung netizen itu.

Maia Estianty pun langsung menjawab dengan kalimat bijak. Menurut pelantun Teman Tapi Mesra itu, Dul Jaelani hanya menunjukkan sikap baiknya terhadap Mulan Jameela. Hal itu pula lah yang selama ini diterapkannya pada sang anak.

Maia Estianty santai melihat Dul Jaelani membela Mulan Jameela. [instagram/maiaestiantyreal]
Maia Estianty santai melihat Dul Jaelani membela Mulan Jameela. [instagram/maiaestiantyreal]

''Apa yang diucapkan dul adalah baik, dan memang saya mengajarkan itu. Bahwa saya selalu memberikan kata2 yang positif dan tdk menyimpan denadam di hati,'' tulis Maia Estianty.

Seperti yang diketahui, skandal hubungan gelap antara Ahmad Dhani dan Mulan Jameela tak henti-hentinya menyisakan luka di hati penggemar Maia Estianty. Meski telah terjadi bertahun-tahun lalu, banyak orang yang masih tak terima dan menghakimi ibu empat anak tersebut.

Tulisan ini sudah dipublikasikan di Suara.com dengan judul : Dul Jaelani Bela Mulan Jameela, Begini Reaksi Maia Estianty

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Film ini memilih tetap berada di era 2000-an untuk merayakan cinta yang tumbuh di tengah reformasi, surat-surat, dan keh...

seleb | 09:24 WIB

LAKON Indonesia mengangkat kekayaan warisan tenun dari Nusa Tenggara Barat....

seleb | 13:53 WIB

Profil lengkap Rachquel Nesia, aktris cantik yang baru menikah dengan Kevin Royano. Simak perjalanan karier, biodata, da...

seleb | 11:43 WIB

Penting untuk merencanakan perjalanan ke USJ Osaka secara cermat agar pengalaman liburan tetap nyaman dan menyenangkan....

seleb | 13:03 WIB

Gagasan untuk menyorot detail tubuh Reza Rahadian berasal dari sang videografer, Davy Linggar....

seleb | 14:06 WIB

GJLS: Ibuku Ibu-Ibu adalah film yang menyegarkan dan beda dari komedi kebanyakan....

seleb | 16:15 WIB

Luna Maya memilih memakai adat Yogyakarta....

seleb | 21:27 WIB

Richard Lee transfer uang Rp 10 juta ke Aldy Maldini....

seleb | 19:38 WIB

Keanu Angelo bertransformasi jadi Wawan di film Mendadak Dangdut....

seleb | 14:01 WIB

Aktris dan presenter ternama, Luna Maya, kembali mencuri perhatian publik dengan kejujurannya seputar perjalanan asmaran...

seleb | 10:15 WIB