Lirik Lagu 'Untukmu Rafathar dan Rayyanza', Persembahan Nagita Slavina untuk Dua Putranya

Nagita Slavina merilis lagu baru berjudul "Untukmu Rafathar dan Rayyanza".

Sabtu, 19 Februari 2022 | 17:53 WIB
Pemotretan Rafathar dan Rayyanza. (Instagram/@rittarrajagukguk)

Pemotretan Rafathar dan Rayyanza. (Instagram/@rittarrajagukguk)

Matamata.com - Nagita Slavina kembali menghadirkan lagu baru untuk para penggemar. Kali ini, istri Raffi Ahmad itu mempersembahkan lagu berjudul "Untukmu Rafathar dan Rayyanza".

Sesuai judulnya, lagu ciptaan Anneth Delliecia ini merupakan persembahan Nagita Slavina untuk Rafathar dan Rayyanza. Video klip untuk lagu terbaru Nagita itu baru saja dirilis pada Jumat (18/2/2022).

Nagita Slavina bersama dua putranya, Rafathar dan Rayyanza. [Instagram]
Nagita Slavina bersama dua putranya, Rafathar dan Rayyanza. [Instagram]

Daripada penasaran, langsung saja yuk, intip lirik lagu Untukmu Rafathar dan Rayyanza - Nagita Slavina.

Tak pernah kubayangkan
Kau hadir dihidupku
Senyuman dan tawamu mengisi hari-hariku
Kamulah jawaban..
Dari semua doa yang selalu aku panjatkan

Oh Rafathar...
Kau putra pertama..
Kelak kau kan membanggakan kita..
Oh Rayyanza...
Kau anugerah yang indah
Kami bahagia

Dan berjanji tuk jaga..
Kalian berdua....
Kamulah jawaban..
Dari semua doa yang selalu aku panjatkan

Oh Rafathar..
Kau putra pertama..
Kelak kau kan membanggakan kita
Oh oh Rayyanza..
Kau anugerah yang indah
Kami bahagia

Dan berjanji tuk jaga...
Kalian berdua....
Oh Rafathar..
Kau putra pertama..

Kelak kau kan membanggakan kita
Oh oh Rayyanza....
Kau anugerah yang indah

Kami bahagia
Dan berjanji tuk jaga....

Baca Juga: Tompi Akhirnya Kembali dengan Proyek Solo Lewat Single "Makan Teman"

Oh Rafathar....
Kau putra pertama....
Kelak kau kan membanggakan kita
Oh oh Rayyanza..
Kau anugerah yang indah
Kami bahagia
Dan berjanji tuk jaga..
Kami bahagia

Dan berjanji tuk jaga..

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Film kolaborasi PFN, Rekam Films, dan LGW Singapura ini ajak penonton menyusuri 1.859 km perjalanan menuju pelaminan...

life | 19:32 WIB

Kangen film romantis yang ringan, visualnya manis, dan chemistry-nya bikin hati hangat? Yakin Nikah adalah jawabannya!...

life | 13:37 WIB

Riri Riza menegaskan bahwa film ini bukan sekadar hiburan, melainkan juga cerminan zaman yang penuh gejolak....

life | 20:59 WIB

Patgulipat bercerita tentang keraguan dan kebimbangan hati ketika dihadapkan pada dua pilihan cinta namun tidak mampu me...

life | 16:47 WIB

Lima hotel berikut merupakan pilihan terbaik bagi Anda yang ingin menikmati liburan di Singapura dengan pengalaman mengi...

life | 18:07 WIB

39 kuda raih posisi podium, menangkan total hadiah Rp425 juta....

life | 13:34 WIB

Baskara Putra mengajak penonton mengirim doa untuk Palestina ketika akan membawakan lagu "Berita Kehilangan"....

life | 22:04 WIB

Adrian Khalif berhasil memukau penonton CRSL Land Festival....

life | 21:43 WIB

IHR Cup 2025 pertandingkan 13 kelas, perebutkan total hadiah Rp425 juta....

life | 15:28 WIB

Didik Nini Thowok mengaku bahwa mantra yang diucapkannya saat syuting merupakan mantra asli....

life | 18:06 WIB