5 Artis yang Pernah Jalani Sulam Bibir, Terbaru Barbie Kumalasari

Gimana penampilan Barbie Kumalasari dan artis-artis ini usai sulam bibir?

Senin, 18 November 2019 | 21:00 WIB
Barbie Kumalasari tunjukkan bibir jontor 5 cm usai sulam bibir. [MataMata.com/Evi Ariska]

Barbie Kumalasari tunjukkan bibir jontor 5 cm usai sulam bibir. [MataMata.com/Evi Ariska]

Matamata.com - Penampilan adalah prioritas utama bagi seorang publik figur. Bahkan, sederet artis ini rela melakukan apa saja agar terlihat cantik menawan, salah satunya sulam bibir.

Seperti yang baru-baru ini hangat diperbincangkan adalah Barbie Kumalasari. Usai melakukan sulam bibir, Barbie terlihat tampil berbeda dengan bibir merah merona dan menyegarkan.

Selain Barbie, kira-kira artis siapa saja sih yang pernah jalani sulam bibir.

Langsung saja yuk kita kepoin, 5 artis yang pernah sulam bibir dirangkum MataMata.com dari berbagai sumber pada Senin (18/11).

Cekidot!

1. Barbie Kumalasari

Barbie Kumalasari (MataMata.com/Evi Ariska)
Barbie Kumalasari (MataMata.com/Evi Ariska)

Belum lama ini, Barbie Kumalasari hangat diperbincangkan usai menjalani operasi sulam bibir.

Meski mengaku alami pembengkakan, namun nyatanya gaya sulam bibir Barbie Kumalasari itu justru menjadi viral dan banyak diikuti masyarakat luas.

2. Dewi Perssik

Dewi Perssik (Suara.com/Ismail)
Dewi Perssik (Suara.com/Ismail)

Penyanyi dangdut Dewi Perssik juga tercatat sebagai salah satu publik figur yang pernah jalani sulam bibir. Bahkan, ia pernah melakukan sulam bibir dengan mantan suaminya, Saipul Jamil sekitar pada tahun 2012.

Baca Juga: Barbie Kumalasari Jontor 8 Cm Gara-gara Sulam Bibir Gratisan!

Bagi Dewi Perssik, sulam bibir dapat membuatnya semakin eksotis dan menawan.

3. Sarwendah

Sarwendah (Suara.com/Sumarni)
Sarwendah (Suara.com/Sumarni)

Selain itu, ada juga istri Ruben Onsu Sarwendah nih. Dilansir dari sebuah wawancara, Sarwendah mengaku dengan sulam bibir ia tetap bisa tampil kece walaupun belum menggunakan lipstik.

4. Tina Toon

Tina Toon (MataMata.com/Revi Cofans Rantung)
Tina Toon (MataMata.com/Revi Cofans Rantung)

Ada juga mantan penyanyi cilik Tina Toon. Di tengah kesibukannya, perempuan yang kini menjabat sebagai anggota DPRD Jakarta ini juga pernah melakukan sulam bibir lho.

Bukan tanpa alasan, Tina Toon ingin bibirnya lebih merona dan tak ada perasaan was-was saat tak bermake-up.

5. Putri Lana

Putri Lana personel Putri Penelope (Instagram/@putri_lanna)
Putri Lana personel Putri Penelope (Instagram/@putri_lanna)

Terakhir adalah personel Putri Penelope yakni Putri Lana.

Sama seperti artis lainnya, Putri Lana juga memutuskan sulam bibir agar selalu cerah dan cetar di setiap penampilannya.

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Temukan 5 kulkas terbaik untuk rumah yang tahan lama. Bahas masalah umum, teknologi wajib, komponen penting, dan rekomen...

life | 14:05 WIB

Melalui pameran ini, pengunjung diajak menelusuri jejak bunyi, nada, dan gambar yang membentuk identitas estetika Miles ...

life | 13:32 WIB

Banyak individu mengalami hambatan dalam proses pengajuan pinjaman....

life | 20:43 WIB

Ultraverse Festival 2026 dengan Layanan XL Ultra 5G+ menghadirkan konser serentak di tiga kota dengan satu alur pertunju...

life | 11:43 WIB

Banyak tips yang dapat membantu Anda menikmati Bandung dengan anggaran terbatas....

life | 08:00 WIB

Deretan mesin cuci Panasonic ini menjadi pilihan ideal bagi keluarga yang mengutamakan kebersihan maksimal, teknologi mo...

life | 16:03 WIB

Aktor Ringgo Agus Rahman mengaku antusias mendapatkan tantangan baru memerankan sosok ayah dengan dua putri dalam film t...

life | 08:15 WIB

Happy Catchy Studio menegaskan bahwa seluruh proses pengembangan Didi Kempot AI dilakukan dengan pengawasan ketat dari k...

life | 10:16 WIB

Pameran ini menjadi momentum penting untuk menegaskan bahwa kebudayaan bukan sekadar warisan masa lalu, melainkan ruang ...

life | 10:15 WIB

Acara ini berfokus pada transformasi pengaruh digital menjadi bisnis yang berkelanjutan dan berjangka panjang, dengan te...

life | 14:37 WIB