Ada yang Ala-ala India, 5 Gaya Liburan Sivia Azizah Tetap SWAG dengan Hijab

Nggak mau gaya yang B aja, contek gaya Sivia Azizah ini yuk kalau liburan.

Tinwarotul Fatonah | MataMata.com
Jum'at, 17 Mei 2019 | 21:00 WIB
Sivia Azizah. (Instagram)

Sivia Azizah. (Instagram)

Matamata.com - Memutuskan berhijab sejak 2017 lalu tak membatasi artis Sivia Azizah untuk berekspresi, termasuk soal fashion.

Ini juga terlihat di beberapa penampilannya ketika liburan ke luar negeri maupun dalam negeri.

Fyi, di tengah kesibukannya sebagai penyanyi, aktris dan model, Sivia Azizah ternyata juga kerap menyempatkan diri pergi traveling.

Saat liburan, Sivia Azizah sering tampil kece dengan gayanya yang hijab SWAG ala penyanyi rap.

Penasaran? Kalau begitu, yuk intip 5 gaya liburan Sivia Azizah yang telah dirangkum dari Instagram @siviazizah, Kamis (16/5/19) berikut ini.

1. Ala-ala India

Gaya liburan Sivia Azizah. (Instagram/@siviazizah)
Gaya liburan Sivia Azizah. (Instagram/@siviazizah)

Traveling ke India, Sivia Azizah sempat mampir ke salah satu keajaiban dunia termegah yakni Taj Mahal.

2. Kece dengan outfit gelap

Gaya liburan Sivia Azizah. (Instagram/@siviazizah)
Gaya liburan Sivia Azizah. (Instagram/@siviazizah)

Tampil dengan outfit serba hitam dan merah, begini gaya kece Sivia Azizah ketika hunting foto di Jaipur.

3. Waktu liburan ke Hong Kong

Baca Juga: Biasa Hypebeast, Yuk Intip 5 Potret Sivia Azizah saat Umrah

Gaya liburan Sivia Azizah. (Instagram/@siviazizah)
Gaya liburan Sivia Azizah. (Instagram/@siviazizah)

Hong Kong juga jadi salah satu destinasi wisata pilihan Sivia Azizah saat traveling lho.

4. Style di Jepang

Gaya liburan Sivia Azizah. (Instagram/@siviazizah)
Gaya liburan Sivia Azizah. (Instagram/@siviazizah)

Beberapa waktu lalu Sivia Azizah juga baru saja berlibur ke Negeri Sakura Jepang.

5. Selalu kece kan?

Gaya liburan Sivia Azizah. (Instagram/@siviazizah)
Gaya liburan Sivia Azizah. (Instagram/@siviazizah)

Setelah ini kira-kira Sivia Azizah bakalan liburan ke mana lagi ya?

Suara.com/Arendya Nariswari

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Cari AC yang cepat dingin, awet, dan hemat listrik? Temukan rekomendasi merk AC terbaik berikut ini untuk mendukung keny...

life | 16:57 WIB

Temukan 5 kulkas terbaik untuk rumah yang tahan lama. Bahas masalah umum, teknologi wajib, komponen penting, dan rekomen...

life | 14:05 WIB

Melalui pameran ini, pengunjung diajak menelusuri jejak bunyi, nada, dan gambar yang membentuk identitas estetika Miles ...

life | 13:32 WIB

Banyak individu mengalami hambatan dalam proses pengajuan pinjaman....

life | 20:43 WIB

Ultraverse Festival 2026 dengan Layanan XL Ultra 5G+ menghadirkan konser serentak di tiga kota dengan satu alur pertunju...

life | 11:43 WIB

Banyak tips yang dapat membantu Anda menikmati Bandung dengan anggaran terbatas....

life | 08:00 WIB

Deretan mesin cuci Panasonic ini menjadi pilihan ideal bagi keluarga yang mengutamakan kebersihan maksimal, teknologi mo...

life | 16:03 WIB

Aktor Ringgo Agus Rahman mengaku antusias mendapatkan tantangan baru memerankan sosok ayah dengan dua putri dalam film t...

life | 08:15 WIB

Happy Catchy Studio menegaskan bahwa seluruh proses pengembangan Didi Kempot AI dilakukan dengan pengawasan ketat dari k...

life | 10:16 WIB

Pameran ini menjadi momentum penting untuk menegaskan bahwa kebudayaan bukan sekadar warisan masa lalu, melainkan ruang ...

life | 10:15 WIB