Inspiratif Tapi Kocak, 5 Style Rambut Sanggul Ala Soimah yang Nyentrik Abis

Gaya sanggul kece dan kekinian ala Soimah.

Rabu, 10 April 2019 | 15:00 WIB
Soimah di Istana bogor - (YouTube/Indosiar)

Soimah di Istana bogor - (YouTube/Indosiar)

Matamata.com - Bukan Soimah namanya kalau nggak pandai melucu. Tak bisa dipungkiri lagi memang, jika juri Dangdut Lida Indonesiar ini bukan hanya sukses mencuri perhatian publik lewat suara merdunya, namun juga tingkah kocaknya.

Dilansir dari Instagram pribadinya, Soimah ternyata kerap membagikan potret dirinya di berbagai style rambut sanggul yang nyentrik dan unik. Tak jarang postingan Soimah itu pun menggundang gelak tawa netizen di dunia maya.

Penasaran kan gimana gaya rambut sanggul ala Soimah?

Yuk intip, 5 style rambut sanggul Soimah yang gokil abis dilansir dari jejaring media sosial pribadinya, @showimah.

1. Sanggul keong mas

Soimah (Instagram/@showimah)
Soimah (Instagram/@showimah)

Waduh, begini potret cantik Soimah saat mengenakan sanggul ala keong mas. Ada-ada aja ya si 'mae'?

2. Sanggul pelangi

Soimah (Instagram/@showimah)
Soimah (Instagram/@showimah)

Bersanggul besar yang terdiri dari tiga warna yakni pink, biru dan hitam, Soimah sukses mengocok perut netizen nih. Tapi, kok kayak mangkok ya bentuknya?

3. Sanggul para bintang

Baca Juga: 5 Potret Soimah yang Kembar dengan Banyak Artis, Lihat Yuk!

Soimah (Instagram/@showimah)
Soimah (Instagram/@showimah)

Duh, ekspresi Soimah kenapa nampak galak gitu ya? Padahal cakep banget lho dalam outfit biru garis-garis dan sanggul para bintang ala Soimah. 

4. Sanggul khas pesinden Indonesia

Soimah (Instagram/@showimah)
Soimah (Instagram/@showimah)

Begini nih gaya Soimah kala nyinden. Tapi kok kayak keberatan sanggul ya?

5. Sanggul bak gelombang air laut

Soimah (Instagram/@showimah)
Soimah (Instagram/@showimah)

Saking suka berkreasi dengan model rambut, Soimah sampai pusing tuh mikirin style rambut apa lagi.

Menurutmu mana nih yang paling kece?

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Cari AC yang cepat dingin, awet, dan hemat listrik? Temukan rekomendasi merk AC terbaik berikut ini untuk mendukung keny...

life | 16:57 WIB

Temukan 5 kulkas terbaik untuk rumah yang tahan lama. Bahas masalah umum, teknologi wajib, komponen penting, dan rekomen...

life | 14:05 WIB

Melalui pameran ini, pengunjung diajak menelusuri jejak bunyi, nada, dan gambar yang membentuk identitas estetika Miles ...

life | 13:32 WIB

Banyak individu mengalami hambatan dalam proses pengajuan pinjaman....

life | 20:43 WIB

Ultraverse Festival 2026 dengan Layanan XL Ultra 5G+ menghadirkan konser serentak di tiga kota dengan satu alur pertunju...

life | 11:43 WIB

Banyak tips yang dapat membantu Anda menikmati Bandung dengan anggaran terbatas....

life | 08:00 WIB

Deretan mesin cuci Panasonic ini menjadi pilihan ideal bagi keluarga yang mengutamakan kebersihan maksimal, teknologi mo...

life | 16:03 WIB

Aktor Ringgo Agus Rahman mengaku antusias mendapatkan tantangan baru memerankan sosok ayah dengan dua putri dalam film t...

life | 08:15 WIB

Happy Catchy Studio menegaskan bahwa seluruh proses pengembangan Didi Kempot AI dilakukan dengan pengawasan ketat dari k...

life | 10:16 WIB

Pameran ini menjadi momentum penting untuk menegaskan bahwa kebudayaan bukan sekadar warisan masa lalu, melainkan ruang ...

life | 10:15 WIB