Intip Ruang Kerja Raul Lemos, Bersih dan Rapi

Meja kerjanya luas banget, guys.

Kamis, 29 November 2018 | 20:42 WIB
Krisdayanti dan Raul Lemos. (Suara.com/Wahyu Tri Laksono)

Krisdayanti dan Raul Lemos. (Suara.com/Wahyu Tri Laksono)

Matamata.com - Krisdayanti menikah dengan Raul Lemos pada 20 Maret 2011 silam. Dari pernikahan itu, mereka dikaruniai dua buah hati, yakni Ariannha Amora Lemos dan Kellen Alexander Lemos.

Raul Lemos merupakan pengusaha asal Timor Leste. Krisdayanti pun ikut suaminya tinggal di sana.

Suami Krisdayanti ini memiliki perusahaan bernama Atramor Succeso yang berada di Dili Barat. Perusahaan tersebut bergerak di bidang kontraktor, pemasokan dan perdagangan.

Sebagai pengusaha sukses dan kaya raya, Raul Lemos bisa membiayai proses syuting video klip Krisdayanti di Amerika Serikat. Raul Lemos kerap mengunggah suasana ruang kerjanya di media sosial.

Berikut Matamata.com berikan potret ruang kerja Raul Lemos yang rapi dan bersih, dirangkum dari akun Instagramnya @raullemos06.

1. Raul Lemos memiliki meja kerja yang sangat besar. Ada lemari untuk foto dan buku di belakangnya.

Ruang kerja Raul Lemos. (Instagram/@raullemos06)
Ruang kerja Raul Lemos. (Instagram/@raullemos06)

2. Kellen jadi bos, nih?

Ruang kerja Raul Lemos. (Instagram/@raullemos06)
Ruang kerja Raul Lemos. (Instagram/@raullemos06)

3. Krisdayanti dan Amora sering mengunjungi Raul Lemos ke kantornya.

Ruang kerja Raul Lemos. (Instagram/@raullemos06)
Ruang kerja Raul Lemos. (Instagram/@raullemos06)

4. Sebagai seorang bos, Raul Lemos tentunya sering mendapat kunjungan di kantornya.

Ruang kerja Raul Lemos. (Instagram/@raullemos06)
Ruang kerja Raul Lemos. (Instagram/@raullemos06)

5. Dan ini ruang rapatnya, guys.

Baca Juga: Deddy Corbuzier Bongkar Tarif Artis Settingan

Ruang kerja Raul Lemos. (Instagram/@raullemos06)
Ruang kerja Raul Lemos. (Instagram/@raullemos06)

Itulah tadi beberapa potret ruang kerja Raul Lemos. Gimana menurutmu?

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Banyak tips yang dapat membantu Anda menikmati Bandung dengan anggaran terbatas....

life | 08:00 WIB

Deretan mesin cuci Panasonic ini menjadi pilihan ideal bagi keluarga yang mengutamakan kebersihan maksimal, teknologi mo...

life | 16:03 WIB

Aktor Ringgo Agus Rahman mengaku antusias mendapatkan tantangan baru memerankan sosok ayah dengan dua putri dalam film t...

life | 08:15 WIB

Happy Catchy Studio menegaskan bahwa seluruh proses pengembangan Didi Kempot AI dilakukan dengan pengawasan ketat dari k...

life | 10:16 WIB

Pameran ini menjadi momentum penting untuk menegaskan bahwa kebudayaan bukan sekadar warisan masa lalu, melainkan ruang ...

life | 10:15 WIB

Acara ini berfokus pada transformasi pengaruh digital menjadi bisnis yang berkelanjutan dan berjangka panjang, dengan te...

life | 14:37 WIB

Iko Uwais tidak hanya tampil sebagai pemeran utama, tetapi juga memulai debutnya sebagai sutradara....

life | 12:02 WIB

Debut Single Kumara, Dari Ketiadaan, dapat dinikmati di berbagai streaming platform mulai tanggal 19 Desember 2025....

life | 13:49 WIB

Perjalanan Iko Uwais membawanya pada babak baru, menjadi sutradara dan aktor dalam film terbarunya, Timur....

life | 10:06 WIB

Film yang menjadi debut layar lebar Bunda Corla ini mendapat sambutan hangat dari penonton yang memenuhi studio....

life | 20:00 WIB