11 Artis Jadi Pengacara di Drakor, Park Eun Bin Banjir Pujian

Park Eun Bin berperan sebagai pengacara autis yang jenius di drama barunya.

Ade Wismoyo | MataMata.com
Rabu, 13 Juli 2022 | 15:18 WIB
Artis Jadi Pengacara di Drakor (Hancinema)

Artis Jadi Pengacara di Drakor (Hancinema)

Matamata.com - Drama Korea atau drakor selalu menyuguhkan beragam profesi yang menarik. Salah satu profesi yang cukup sering dijumpai, khususnya di drama bergenre hukum, adalah pengacara.

Profesi pengacara di drama Korea semakin menarik perhatian menyusul popularitas serial Extraordinary Attorney Woo yang dibintangi Park Eun Bin belakangan ini.

Dalam drama yang juga disaksikan di Netflix ini, Park Eun Bin banjir pujian karena memerankan pengacara jenius yang memiliki gangguan spektrum autisme dengan sempurna.

Penasaran siapa saja artis yang pernah jadi pengacara di drakor? Termasuk Park Eun Bin, inilah deretan potret mereka.

1. Kenalin nih Woo Young Woo, pengacara autis plus jenius yang diperankan Park Eun Bin dalam drama Extraordinary Attorney Woo.

Artis Jadi Pengacara di Drakor (Hancinema)
Artis Jadi Pengacara di Drakor (Hancinema)

2. Tayang di MBC, Doctor Lawyer memanjakan pemirsa dengan akting keren So Ji Sub sebagai pengacara yang dulunya berprofesi sebagai dokter bedah.

Artis Jadi Pengacara di Drakor (Hancinema)
Artis Jadi Pengacara di Drakor (Hancinema)

3. Beginilah gantengnya Lee Jun Ki sebagai Bong Sang Pil, pengacara tak taat hukum dengan misi balas dendam dalam drama tvN, Lawless Lawyer.

Artis Jadi Pengacara di Drakor (Hancinema)
Artis Jadi Pengacara di Drakor (Hancinema)

4. Dampingi Lee Jun Ki, Seo Ye Ji begitu memesona dalam perannya sebagai pengacara dengan integritas tinggi bernama Ha Jae Yi.

Artis Jadi Pengacara di Drakor (Hancinema)
Artis Jadi Pengacara di Drakor (Hancinema)

5. Cantik banget, pesona Jeon Yeo Bin saat memerankan Hong Cha Young dalam Vincenzo sukses bikin Song Joong Ki klepek-klepek.

Artis Jadi Pengacara di Drakor (Hancinema)
Artis Jadi Pengacara di Drakor (Hancinema)

6. Meski hanya jadi pengacara kelas teri, Cha Seung Won bela mati-matian Kim Soo Hyun yang dijebak jadi pelaku pembunuhan dalam drama One Ordinary Day.

Baca Juga: Komentari Kasus Putri Delina, Nikita Mirzani Malah Kena Sentil gegara Salah Sebut Nama

Artis Jadi Pengacara di Drakor (Hancinema)
Artis Jadi Pengacara di Drakor (Hancinema)

7. Selalu ganteng di setiap peran, awas jatuh cinta sama Joo Ji Hoon yang ganteng bangat jadi pengacara Yoon Hee Jae dalam drama Hyena.

Artis Jadi Pengacara di Drakor (Hancinema)
Artis Jadi Pengacara di Drakor (Hancinema)

8. Kim Hye Soo tak pernah gagal memukau pemirsa dengan segala perannya, termasuk Jung Geum Ja si pengacara galak di Hyena.

Artis Jadi Pengacara di Drakor (Hancinema)
Artis Jadi Pengacara di Drakor (Hancinema)

9. Sebelum jadi putra mahkota, Lee Junho lebih dulu membuat pemirsa kesengsem saat jadi pengacara ambisius di drama Confession.

Artis Jadi Pengacara di Drakor (Hancinema)
Artis Jadi Pengacara di Drakor (Hancinema)

10. Park Hyungsik menunjukkan sisi barunya sebagai aktor dalam drama Suits, di mana dia memerankan pengacara dengan memori fotografi dan gampang paham.

Artis Jadi Pengacara di Drakor (Hancinema)
Artis Jadi Pengacara di Drakor (Hancinema)

11. Jauh sebelum Park Eun Bin dan artis-artis di atas, Lee Bo Young sukses jadi pengacara idaman pemirsa dalam drama I Hear Your Voice.

Artis Jadi Pengacara di Drakor (Hancinema)
Artis Jadi Pengacara di Drakor (Hancinema)

Dari semua artis di atas, yang mana nih pengacara favorit kalian?

Kontributor: Chusnul Chotimah
×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Aktris ternama Nikita Willy tampil berbeda dalam perayaan ulang tahun ketiga anak pertamanya, Issa Xander Djokosoetono....

kpop | 09:39 WIB

Aktor asal Korea Selatan, Lee Min Ho, baru-baru ini menjadi sorotan publik Indonesia....

kpop | 14:15 WIB

Selain piscok, Lucas Wong sempat menjajal nasi padang setibanya di Jakarta....

kpop | 16:39 WIB

Tak hanya bernyanyi dan menari, Lucas Wong juga berbincang banyak hal hingga main games....

kpop | 12:04 WIB

Gunjingan soal penampilan Cha Young Joo ramai setelah ia memamerkan potret dirinya ikut bersama sang suami Shin Tae Yong...

kpop | 19:21 WIB

Siap-siap baper, kenalan dengan beberapa pemain drama Dare to Love Me yuk!...

kpop | 12:28 WIB

Drama Chief Detective 1958 tayang hari ini, intip potret Choi Woo Sung dan Yoon Hyun Soo yuk!...

kpop | 13:12 WIB

Dramanya sebentar lagi tayang, kenalan dengan karakter Wi Ha Joon dan Jung Ryeo Won yuk!...

kpop | 13:00 WIB

Blood Free sudah menayangkan empat episode perdana, kepoin potret Han Hyo Joo yuk!...

kpop | 14:37 WIB

Bakal tayang di Netflix, kepoin fakta drama Cashero yang menggaet Junho 2PM yuk!...

kpop | 13:37 WIB