Kepoin 5 Rekomendasi Film India Romantis Terbaru yang Wajib Ditonton

Biar tidak bosen di rumah aja, simak rekomendasi film India Romantis terbaru di bawah ini yuk!

Yoeni Syafitri Sekar Ayoe
Kamis, 03 Juni 2021 | 20:27 WIB
Fakta film Dil Bechara. (Youtube/FoxStarHindi)

Fakta film Dil Bechara. (Youtube/FoxStarHindi)

2. Dia

(Film Dia/ YouTube/Anand Audio)
(Film Dia/ YouTube/Anand Audio)

Rekomendasi Film India romantis yang kedua adalah Dia. Film ini dibintangi oleh Kushee Ravi, Prutvhi Ambaar, dan Dheekshith Sheety.  Film Dia, berkisah tentang seorang mahasiswi jurusan Biotek bernama Dia Swaroop. Dia adalah gadis introvert yang tanpa sengaja berjumpa dengan seniornya bernama Rohit yang membuatnya jatuh cinta. Kepribadiannya yang tertutup membuat Dia tidak kunjung berani menyatakan perasaannya. 

Namun siapa sangka jika ternyata Rohit juga mencintai Dia. Naas, ketika keduanya berkencan mereka mengalami kecelakaan. Usai sadar, Dia terkejut mendapat kabar bahwa Rohit meninggal. Di tengah kekalutan dan depresinya karena kekasihnya meninggal, Dia memutuskan pergi ke Bengaluru. Di sana ia bertemu dengan Adi, pria yang memiliki jiwa bebas dan percaya bahwa hidup adalah mukjizat dan penuh kejutan. Pertemuan keduanya membawa benih-benih cinta. Dia perlahan melupakan luka hatinya. Tetapi lagi-lagi hidup seperti mempermainkannya. Rohit ternyata masih hidup! Siapakah yang akan dipilih oleh Dia, Rohit ataukah Adi?

Baca Juga: Salman Khan Transfer Duit ke 25 Ribu Pekerja Film India, Mulia Bingits!

Berita Terkait

TERKINI

Kepoin beberapa film Bollywood yang tayang bulan depan yuk, ada film baru Salman Khan!
world | 14:43 WIB
Konser ini akan digelar pada tanggal 12 Mei 2023 di Ecopark Ancol, Jakarta, Indonesia.
world | 18:07 WIB
Raashii Khanna akui tak menyangka sabet nominasi aktor Bollywood paling populer.
world | 15:57 WIB
Lagu Naatu Naatu dalam film RRR kalahkan lagu Lady Gaga.
world | 09:44 WIB
Duit Pathaan cair, Shah Rukh Khan beli mobil mewah kayak Nagita Slavina.
world | 18:46 WIB
Netizen soroti kehadiran Aryan Khan di pesta saat bulan Ramadhan.
world | 21:00 WIB
Sudah tahu belum sejumlah pesohor Hollywood ini beragama muslim dan menjalani ibadah puasa?
world | 13:03 WIB
Amitabh Bachchan utarakan ekspresi kesal anaknya diledek oleh sutradara Sanjat Gadhvi.
world | 19:10 WIB
Tak lama setelah Selena Gomez speak up soal dirinya, Hailey Bieber mengucapkan terima kasih lewat Instagram story.
world | 18:07 WIB
Nick Jonas utarakan perasaan ngenes menunggu Priyanka Chopra.
world | 15:55 WIB
Tampilkan lebih banyak